Topik Berita : PT Vale Indonesia

PT Vale Indonesia dan PT Petrosea memulai tahap awal pengerukan tanah di Blok Pomalaa melalui seremoni first cut, menandai percepatan pengembangan proyek. Proyek ini diharapkan memasuki fase operasional pada tahun 2026, dengan prioritas tinggi pada keselamatan kerja dan dampak positif bagi komunitas sekitar.