Minggu, 20 Maret 2022 17:38

Hasil MotoGP Mandalika: Oliveira Tercepat, Quartararo Kedua

Usman Pala
Konten Redaksi Rakyatku.Com
Pembalap KTM Miguel Oliveira memenangi MotoGP Indonesia 2022 yang digelar di Pertamina Grand Prix of Indonesia, Minggu (20/3/2022). (Foto tangkapan layar video)
Pembalap KTM Miguel Oliveira memenangi MotoGP Indonesia 2022 yang digelar di Pertamina Grand Prix of Indonesia, Minggu (20/3/2022). (Foto tangkapan layar video)

Pembalap KTM Miguel Oliveira memenangi MotoGP Indonesia 2022

RAKYATKU.COM, -- Pembalap KTM Miguel Oliveira memenangi MotoGP Indonesia 2022 yang digelar di Pertamina Grand Prix of Indonesia, Minggu (20/3/2022).

Start ketujuh, Oliveira tidak membuang waktu untuk melewati pemimpin awal Quartararo dan Jack Miller sebelum menjauh dan memimpin dengan sangat nyaman.

Setelah kesulitan mencari kecepatan awal, Quartararo perlahan naik dan kembali ke tempat kedua untuk mengancam Oliveira.

Baca Juga : Makassar jadi kota ke-5 4jan6 Balap Tangguh. Pertamina Lubricants dan Celloszxz Bawa Tantangan Balapan Simulator

Namun pembalap KTM itu dengan tenang menjaga jaraknya, dan berhasil yang pertama melintasi finis kemudian disusul Fabio Quartararo di posisi kedua dan yang ketiga Johann Zarco.

MotoGP Indonesia merupakan seri kedua dari 21 balapan sepanjang musim ini. Seri berikutnya, yang ketiga, akan berlangsung di Grand Prix Argentina pada 1-3 April.

Hasil MotoGP Mandalika

Baca Juga : Tepati Janji, Pebalap AHM Cetak Prestasi di Dua Ajang Balap Kelas Dunia

1. Miguel Oliveira 33 menit 27,223 detik

2. Fabio Quartararo +2,205 detik

3. Johann Zarco +3,158 detik

Baca Juga : Jaringan 4G XL Axiata Siap Sukseskan MotoGP Mandalika Sinyal Full dari Bandara Hingga Sirkuit Balap

4. Jack Miller +5,663 detik

5. Alex Rins +7,044 detik

6. Joan Mir +7,832 detik

Baca Juga : Kemendikbudristek Kembali Gelar Pekan Kebudayaan Nasional, “Merawat Bumi Merawat Kebudayaan”

7. Franco Morbidelli +21,115 detik

8. Brad Binder +32,413 detik

9. Aleix Espargaro +32,586 detik

Baca Juga : Ramaikan WSBK, AHM Turunkan CBR250 RR dan Adv 160 Sebagai Kendaraan Paddock

10. Darryn Binder +32,901 detik

 

#motogp #Indonesia #Mandalika #Miguel Oliveira #Fabio Quartararo