Topik Berita : parepare

"Kami sudah mengambil tindakan diantaranya pengambilan sampel darah untuk pengujian laboratorium terhadap beberapa penyakit seperti brucelosis dan parasit darah. Hasilnya negatif sehingga kami berikan sertifikat agar sapi-sapi ini bisa berangkat"