RAKYATKU.COM, BARRU - Warga Tompo Lemo-Lemo, Desa Harapan, Kecamatan Tanete Riaja, Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan (Sulsel), bersiap menyambut berdirinya Madrasah Diniyah Awaliyah (MDA) di kampungnya.
Kepala Bagian (Kabag) Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Sekretariat Daerah (Setda) Barru, Irham Jalil, memulai rencana pembangunan gedung madrasah tersebut dengan melakukan peletakan batu pertama, Senin (16/1/2023).
Gedung MDA DDI Tompo Lemo-Lemo diketahui akan berdiri di atas tanah wakaf warga bernama Rohana.
Baca Juga : Bupati Barru Tekankan Pentingnya Suara Anak dalam Pembangunan Daerah
Irham mengapresiasi masyarakat yang mendukung kehadiran gedung MDA.
"Pemerintah sangat merespons sebagai wujud perhatiannya terhadap pengembangan pendidikan agama Islam," ujarnya.
BERITA TERKAIT
-
Bupati Barru Ajak Petani Tingkatkan Produktivitas Melalui Tradisi Mappalili
-
Bupati Barru Dorong Kegiatan Berburu Babi Di Desa Lompo Tengah Jadi Atraksi Wisata Tahunan
-
Dinas Pertanian Barru Bersama Petani: Mengatasi Tantangan El Nino dengan Varietas Pendek
-
Hadiri Maulid Nabi, Bupati Barru Ungkap Tiga Kisah Rasulullah SAW