RAKYATKU.COM, -- Penasihat Presiden Ukraina Oleksiy Arestovych menyebut pasukan Rusia berusaha menyerbu pabrik Azovstal di Mariupol melalui darat, didukung oleh pemboman udara dan artileri.
Arestovych menulis di Facebook pada Minggu (24/4/2022) bahwa pasukan Rusia berusaha menghabisi para pembela Azovstal dan lebih dari 1.000 warga sipil yang bersembunyi di pabrik.
Pabrik baja Azovstal adalah benteng utama Ukraina yang tersisa di pelabuhan tenggara Mariupol.
Baca Juga : Tekanan Barat Mendekatkan Tiongkok dan Rusia
Pasukan Rusia mengepung pabrik itu pada awal Maret dan secara bertahap menguasai sebagian besar kota.
Sumber: Reuters
BERITA TERKAIT
-
Rusia: Pemimpin Kelompok Wagner Dipastikan Tewas dalam Kecelakaan Pesawat
-
Putin Angkat Bicara Terkait Kecelakaan Pesawat yang Diduga Tewaskan Bos Wagner
-
Negara-negara BRICS Serukan Penolakan Standar Ganda Dalam Melindungi HAM
-
Presiden Ukraina Yakin Pengiriman Jet Tempur F-16 AS Dapat Mengakhiri Invasi Rusia