Kamis, 24 Juni 2021 13:02

Di Sydney Australia Bayar Rp515 Ribu per Jam, Inilah Kota di Dunia dengan Tarif Parkir Termahal

Fathul Khair Akmal
Konten Redaksi Rakyatku.Com
Ilustrasi parkir
Ilustrasi parkir

Di Sydney, Australia pemilik kendaraan harus mengeluarkan uang Rp515.580 untuk membayar parkir.

RAKYATKU.COM - Di negara yang ekonominya sudah mapan, pemilik kendaraan harus siap-siap menghitung pengeluaran biaya parkir" href="https://rakyatku.com/tag/parkir">parkir, setiap kali mereka akan membeli mobil atau motor.

Dikutip dari nationalnumbers.co.uk, Rabu 23 Juni 2021, tarif parkir termahal di dunia dipegang oleh Sydney, australia" href="https://rakyatku.com/tag/australia">Australia. Disusul New York, Amerika Serikat dan Hong Kong sebagai wakil dari negara Asia di jajaran tiga besar tarif termahal dunia.

Tarif parkir di Hong Kong masih lebih mahal dibandingkan ibu kota negara maju Asia, Tokyo, Jepang. Data ini diambil dari Parkopedia.com.

Baca Juga : Bekuk Tunisia, Australia Jaga Asa Lolos dari Fase Grup Piala Dunia 2022

Berikut ini adalah daftar delapan kota dengan tarif parkir per jam termahal di dunia.

1. Sydney (Australia): 25,64 poundsterling (Rp515.580)

2. New York (Amerika Serikat): 20,55 poundsterling (Rp413.228)

Baca Juga : Bappenas - Pemerintah Australia Fasilitasi Pemprov Rancang Pengembangan Transportasi Kawasan Mamminasata

3 Tokyo (Jepang): 11,69 pounsterling (Rp235.067)

4. Hong Kong: 10,02 poundsterling (Rp201.486)

5. Montreal (Kanada): 8,36 poundsterling (Rp168.106)

Baca Juga : Mentan Australia Kunjungi Indonesia, SYL Sebut Kerjasama Indonesia - Australia Makin Komprehensif

6. Paris (Perancis): 3,66 pounsterling (Rp73.596)

7. Tel Aviv (Israel): 3,66 pounsterling (Rp73.596)

8. Warsawa (Polandia): 0,82 poundsterling (Rp16.488).

#parkir #Dunia #australia