Selasa, 14 Desember 2021 09:56
Editor : Alief Sappewali

RAKYATKU.COM -- Pemilihan calon rektor Unhas memasuki babak penting hari ini, Selasa (14/12/2021).

 

Dari delapan bakal calon, panitia akan menentukan tiga nama yang akan mengikuti tahap selanjutnya.

Tahapan dimulai pagi ini pukul 08.00 wita. Sebelumnya, setiap bakal calon diberi kesempatan untuk memaparkan programnya dalam rapat paripurna Senat Akademik.

Baca Juga : Rektor Terpilih Unhas: Sebenarnya Saya Lebih Siap untuk Tidak Menang

Ketua panitia penyaringan, Prof Dr dr Nurpudji Astuti Daud, SpGK(K), MPH mengatakan, penentuan tiga calon rektor akan dilakukan sore ini.

 

Berikut Nomor Urut Bakal Calon Rektor Unhas Periode 2022-2026

Baca Juga : Detik-detik Menegangkan Prof Jamaluddin vs Prof Budu di Akhir Penghitungan Suara Pilrek Unhas

1. Prof. Dr. Farida Patittingi, SH, M.Hum.

2. Prof. Dr. Indrianty Sudirman, SE, M.Si.

3. Prof. Dr. Armin Arsyad, M.Si.

Baca Juga : Selamat! Prof Jamaluddin Jompa Terpilih Jadi Rektor Unhas

4. Prof. Ir. Sumbangan Baja, M.Phil, Ph.D.


5. Prof. Dr. Ir. Muhammad Restu, MP.

6. Prof. dr. Abdul Kadir, Ph.D. Sp.THT-KL(K) MARS.

Baca Juga : Ketua MWA Unhas: Pilrek Unhas adalah Wajah Indonesia, Layak Jadi Contoh

7. Prof. dr. Budu, Sp.M(K), M.Med.Ed., Ph.D.

8. Prof. Dr. Ir. Jamaluddin Jompa, M.Sc.