Sepanjang Januari hingga Agustus 2024, jumlah wisatawan Indonesia yang bepergian ke luar negeri mencapai 5,99 juta orang, meningkat 20,93% dibanding periode yang sama tahun sebelumnya.